Ngebut! Progres Pembangunan Trek Formula E Sudah Setengah Jadi
Mohamad Taufik, Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta, ungkap perkembangan pembangunan sirkuit Formula E di Taman Impian Jaya Ancol, Jakarta Utara. Katanya, progresnya telah mencapai sekitar 52 Persen
Taufik pun yakin nantinya lintasan ajang balap mobil listrik ini akan rampung tepat waktu.
Baca Juga: Masih Soal Formula E, PSI Kembali Wanti-Wanti Anies Baswedan
Kabar terbaru pengerjaan lintasan Formula E itu didapatkan saat Taufik yang didampingi pihak PT Jakarta Propertindo (Jakpro) dan Jaya Konstruksi, melakukan sidak ke lokasi sirkuit, Minggu (6/3/2022). Taufik yakin pengerjaan lintasan tak menemui masalah berarti.
"Kalau anda bikin bangunan kan ada yang mengawasi, yang paling penting target waktunya bisa selesai dan sesuai ketentuan," ujar Taufik kepada wartawan, Senin (7/3/2022).
Pengerjaan sirkuit sudah dimulai sejak awal Februari oleh PT Jaya Konstruksi. Ia yakin, target bulan April proyek ini selesai bisa tercapai.
"Jadi, sisa 48 persen dan Insya Allah April kelar," jelasnya.
Meski hanya memakan waktu tiga bulan saja, Taufik yakin sirkuit Formula E akan tetap dibuat sesuai dengan standar balapan.
Pihak Formula E Operation (FEO) juga sudah turun tangan mengawasi agar trek yang dibuat tetap berkualitas.
"Kualitas itu mereka beberapa kali kan ada pengawasan, bahkan ada yang kontrol ya dari organisasi Formula E," pungkasnya.
-
Tersangka Trafficking Terancam 15 Tahun PenjaraProses Pendaftaran Merek di Indonesia Hanya 6 Bulan, Kalahkan Amerika dan ChinaGuntur Romli Sebut Formula E jadi Panggung Anies, Masica ICMI DKI Jakarta Beri Sindiran MenohokPemprov DKI Berencana Sambung Jalan di 10 Lokasi, Diklaim Bisa Kurangi Macet 30 PersenRUU SDA Perlu Dibuat Lebih Matang LagiMenggelikan, Ini 4 Cara Mengusir Kelabang dari RumahBNI Catat Transaksi Remintasi TKI Lebih Dari USD 31 Juta di Kuartal I 2025Keyakinan Anies Baswedan Soal Formula E Nggak MainAdakah Cara Menghindari Perselingkuhan dalam Kacamata Islam?Cerita CEO Nissan Tentang Mantan CEO Sebelumnya yang Jor
下一篇:Rayakan Lebaran Berkesan di Mangkuluhur ARTOTEL Suites Jakarta
- ·Dilarang Cium Bayi Saat Lebaran, Ini Bahaya yang Mengintai
- ·Pertamina dan Serikat Pekerja Teken Kerja Sama, Menaker: Ini Bisa jadi Contoh Perusahaan Lain
- ·Murka Bibi Malika Saat Lihat Keponakan Dibawa Pemulung Iwan Naik Bajaj di Rekaman CCTV: Kurang Ajar!
- ·FOTO: Kemeriahan Festival Lentera Bikin 'Sesak' Langit Thailand
- ·Hakim Nyatakan JAD Organisasi Terlarang
- ·Rayu Turunkan Tarif ke AS, Jepang Beri Keistimewaan ke Tesla
- ·Perkara UAS dan Singapura, Pakar Politik Minta Pemerintah Detailkan UU Radikalisme: Bagaimanapun...
- ·Jalan Berbayar di Jakarta Bakal Diterapkan Dari Pukul 05.00
- ·Ganjar Pranowo dan Boediono Bertemu, Bahas Ekonomi hingga Pembangunan
- ·Pemprov DKI Berencana Sambung Jalan di 10 Lokasi, Diklaim Bisa Kurangi Macet 30 Persen
- ·Kasus Penipuan Robot Trading Rugikan Ribuan Orang Jadi Prioritas Kejagung
- ·Tim SAR Kembali Lakukan Pencarian 2 Bocah yang Terseret Arus Sungai Ciliwung di Jagakarsa
- ·Awas Salah Semprot, 5 Kesalahan Saat Pakai Parfum yang Harus Dihindari
- ·Total Penerima Manfaat Capai 2,9 Juta Jiwa di Tahun 2022, Dompet Dhuafa Dinilai Efektif dan Inovatif
- ·Apple CarPlay Jadi Sistem Infotainment di Mobil ini, Keren
- ·Cara Install Power Director Tanpa Watermark
- ·SYL Ngaku Siap Diperiksa Usai Firli Bahuri Ditetapkan Tersangka
- ·Ketua KPU Tersandung Kasus Dugaan Asusila, Kuasa Hukum Korban: 'Tak Ada Kepentingan Politik!'
- ·Industri Keramik Semakin Kompetitif Berkat Implementasi SNI Wajib
- ·Lewat 153 Pasar Tradisional, Perumda Pasar Jaya Dukung Ketahanan Pangan DKI Jakarta
- ·KPK Resmi Umumkan Eks Wamenkumham Eddy Hiariej Jadi Tersangka Suap
- ·Perkara UAS dan Singapura, Pakar Politik Minta Pemerintah Detailkan UU Radikalisme: Bagaimanapun...
- ·Biaya UKT Naik di Sejumlah PTN, DPR Curigai Pemotongan Subdidi dari Pemerintah
- ·Bertepatan Natal dan Tahun Baru 2023, CFD di Jalan Sudirman
- ·5 Buah Penurun Asam Urat, Ampur Usir Rasa Sakit
- ·Polisi Tetapkan 16 Operator Judi Online di Apartemen City Park Cengkareng Jadi Tersangka
- ·Sering Dicap 'Pembunuh' Obrolan, Apa itu Dry Text?
- ·Gagal Merger dengan Honda, Nissan Ditarik Toyota?
- ·Rayu Tarif ke AS, Jepang Beri Keistimewaan ke Tesla
- ·Peringkat Angkatan Laut Indonesia Ada di 4 Besar Dunia, Makin Kuat Ditambah Kapal Selam Baru
- ·KPK Geledah Lapas Sukamiskin
- ·Total Penerima Manfaat Capai 2,9 Juta Jiwa di Tahun 2022, Dompet Dhuafa Dinilai Efektif dan Inovatif
- ·SAPX Express Dukung Permen Kominfo No. 8/2025, Tolak Perang Tarif Kurir yang Rugikan Industri
- ·Rahmat Effendi Didakwa Terima Setoran Rp 7,1 M dari Bawahannya
- ·Jakpro Akan Bangun Depo MRT di Taman BMW
- ·FOTO: Remaja Rusia Keranjingan Quadrobics, Olahraga Meniru Gerak Hewan