9 Kebiasaan Penyebab Perut Buncit, Ada yang Sering Dilakukan
Perut buncitdisebabkan oleh penumpukan lemak perutatau obesitasperut. Terdapat berbagai kebiasaan yang menjadi penyebab perut buncit, tapi sering kali diabaikan.
Salah satu kebiasaan tersebut bahkan berkaitan dengan diet, lho. Oleh karena itu, penting untuk mengetahui apakah kebiasaan sehari-hari Anda bisa jadi pemicu lemak perut.
Mengenali daftar kebiasaan buruk tersebut dapat membantu Anda untuk memulai dan mempertahankan gaya hidup yang lebih sehat, sekaligus memperbaiki penampilan. Berikut beberapa kebiasaan yang harus dihindari.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Pilihan Redaksi
|
2. Makan sambil nonton TV
Apakah Anda termasuk orang yang suka menggulir layar ponsel atau melakukan aktivitas lain saat makan seperti menonton televisi (TV)? Sebaiknya Anda harus berhenti mulai dari sekarang, karena hal tersebut jadi kebiasaan penyebab perut buncit.
Hal yang benar ketika makan berat atau mengonsumsi camilan adalah dengan memperhatikan makanan yang masuk dan menikmati rasanya. Semakin Anda memperhatikan makanan, semakin kecil kemungkinan Anda akan makan berlebihan.
3. Kurang tidur
Tidak cukup mendapatkan tidur atau tidur terlalu larut termasuk dalam kebiasaan pemicu lemak perut. Dalam sebuah penelitian, orang dewasa berumur kurang dari 40 tahun yang tidur kurang dari 5 jam per hari memiliki lebih banyak lemak perut dibandingkan mereka yang tidur lebih lama.
Hal buruk juga berlaku sama jika Anda kelebihan waktu tidur. Tidur lebih dari 8 jam per hari dapat menyebabkan efek pembesaran usus yang bisa membuat perut terlihat lebih buncit.
4. Makan terlalu malam
![]() |
Anda harus memberikan waktu bagi sistem pencernaan untuk membakar makanan dengan makan lebih awal ketika malam hari. Semakin larut Anda mendapatkan asupan, maka kalori yang masuk semakin besar dan tubuh kehilangan banyak waktu untuk mencernanya.
Pasalnya, saat makan sebelum tidur atau larut malam, tubuh menyimpan kalori ekstra sebagai lemak alih-alih membakarnya untuk menjadi energi di kemudian hari. Membiasakan makan lebih awal dan menghindari camilan berkalori tinggi pada malam hari dapat membantu mengelola berat badan.
Simak kebiasaan penyebab perut buncit lainnya di halaman berikutnya..
5. Makan roti putih dan minum soda diet
Roti putih biasanya menjadi alternatif bagi orang yang sedang diet. Padahal, makan roti putih jadi salah satu kebiasaan penyebab perut buncit.
Biji-bijian olahan dalam roti putih dan makanan olahan lainnya yang tidak mengandung serat yang lambat dicerna dapat menyebabkan pencernaan lebih cepat sehingga kadar gula dalam darah justru meningkat pesat.
Lihat Juga :![]() |
Seiring waktu, hal ini malah dapat menyebabkan penambahan berat badan, termasuk perut buncit. Pilih karbohidrat dari biji-bijian utuh sebagai pengganti roti putih.
Selain itu, Anda mungkin berpikir mengganti soda dengan soda diet akan menjaga kalori tubuh tetap rendah sehingga terhindar dari perut buncit. Namun, ilmuwan mengatakan bahwa itu sama sekali tidak baik untuk tubuh.
Aspartam, pemanis buatan yang banyak ditemukan dalam soda diet, sebenarnya meningkatkan lemak perut. Hentikan konsumsi soda diet dan ganti dengan konsumsi air.
6. Tidak sarapan
Tahukah Anda bahwa tidak sarapan membuat Anda 4,5 kali lebih mungkin terkena obesitas? Tidak sarapan menjadi salah satu kebiasaan penyebab perut buncit.
Melewatkan sarapan akan memperlambat metabolisme tubuh, yang membuat Anda makan berlebihan saat merasa lapar.
7. Merokok
![]() |
Rokok memiliki banyak dampak buruk bagi kesehatan, dan salah satunya menjadi penyebab perut buncit. Semakin sering Anda merokok, semakin banyak lemak yang tersimpan dalam perut, dibandingkan di pinggul dan paha.
8. Konsumsi makanan 'rendah lemak' atau 'bebas lemak'
Kebiasaan penyebab lemak perut menumpuk lainnya adalah konsumsi makanan rendah lemak. Padahal, makanan yang mengandung sedikit lemak sering kali mengandung lebih banyak karbohidrat.
Makanan tinggi karbohidrat akan meningkatkan trigliserida, meningkatkan sensitivitas insulin, dan menambah lemak di bagian tubuh, termasuk di bagian perut.
Lihat Juga :![]() |
9. Stres berlebihan
Stres akan melepaskan hormon yang disebut kortisol ke dalam tubuh. Kadar kortisol yang semakin tinggi dapat menyebabkan penambahan berat badan, terutama lemak visceral yang tersimpan dalam perut.
Lakukan relaksasi secara teratur, seperti latihan pernapasan dan meditasi untuk menjaga ketenangan dan mengendalikan tingkat stres.
Itu lah beberapa kebiasaan penyebab perut buncit. Jika Anda merasa masih sering mengabaikan kebiasaan buruk tersebut, hindari mulai sekarang dan beralih kepada gaya dan pola hidup sehat yang teratur.
[Gambas:Video CNN]
(责任编辑:探索)
Reklamasi Program Pemerintah ataukah Swasta?
Berdenominasi Bitcoin, Roxom Global Sukses Kantongi US$17,9 Juta
Alasan Lansia dan Penderita Diabetes Dilarang Pakai Sandal Jepit
Harvey Moeis dan Sandra Dewi Terdaftar PBI BPJS Kesehatan, Ini Langkah Dinkes DKI
DPR: Usut Tuntas Perdagangan Perempuan WNI ke Tiongkok
- Cara Tepat Menyimpan Pisang agar Tak Cepat Lembek dan Menghitam
- Geliat Bisnis Sukanto Tanoto, Pemilik Asian Agri di Sumatra hingga Tanglin Mall di Singapura
- 美国动漫专业排名院校TOP6
- Simak Aturan Baru Pilih Program Studi SNBT 2025: Wajib Ada Vokasi
- Makna Jumat Agung: Mengenang Pengorbanan Yesus Kristus untuk Umatnya
- OTT KPK di NTB, Ratusan Juta Uang Diamankan
- Pesawat Putar Balik, Bawa 200 Penumpang tapi Toiletnya Rusak Parah
- Louis Vuitton dan Gaggan Bakal Buka Restoran Pertamanya di Bangkok
-
5 Daun untuk Mengobat Asma, Alami dan Minim Efek Samping
Daftar Isi Daun untuk mengobat asma ...[详细]
-
在艺术留学中,所以艺术生都向往申请到世界著名的艺术院校,但是大多数学生对于院校的申请方面都不太了解。因此,美行思远小编整理了几所世界著名艺术院校的申请指南,供大家参考。希望小编的介绍能帮助到大家。世界 ...[详细]
-
美国是艺术留学中十分受欢迎的国家之一,而纽约是美国艺术的中心,并且拥有世界知名的设计类院校。今天,美行思远小编汇总了纽约设计学院排名,供大家参考。希望能帮助到大家。纽约设计学院排名1.帕森斯设计学院美 ...[详细]
-
Cek Jadwal Libur Nasional dan Cuti Bersama Januari 2025, Banyak Tanggal Merah!
JAKARTA, DISWAY.ID --Memasuki tahun baru Januari 2025, sejumlah tanggal merah bisa dinikmai masyarak ...[详细]
-
Dipakai untuk Pengumpulan Donasi Amal dan Oplas, Rekening Ratna Bakal 'Dikorek' Polisi
Warta Ekonomi, Jakarta - Penyidik Polda Metro Jaya akan menyelidiki rekening milik aktivis Ratna Sar ...[详细]
-
Kapan IKN Mulai Aktif Jadi Ibu Kota? Ini Penjelasan Wamendagri
JAKARTA, DISWAY.ID -Wakil Menteri Dalam Negeri (Wamendagri) Bima Arya mengatakan pemerintah akan pin ...[详细]
-
Kapolri Minta Dittipid PPA Tindak Tegas Kasus Kekerasan Anak dan Perempuan Secara Cepat
JAKARTA, DISWAY.ID- Direktorat Tindak Pidana Perempuan dan Anak (PPA) dan Tindak Pidana Perdagangan ...[详细]
-
Harvey Moeis dan Sandra Dewi Terdaftar PBI BPJS Kesehatan, Ini Langkah Dinkes DKI
JAKARTA, DISWAY.ID --Dinas Kesehatan DKI Jakarta buka suara soal ramai terdakwa kasus korupsi timah ...[详细]
-
DPR: Usut Tuntas Perdagangan Perempuan WNI ke Tiongkok
Warta Ekonomi, Jakarta - Wakil Ketua Badan Kerja Sama Antar-Parlemen (BKSAP) Dewan Perwakilan Rakyat ...[详细]
-
众所周知,美国的建筑学专业深受留学生青睐,是艺术留学的热门专业。那么,留学美国的建筑学专业有哪些技巧呢?对此,美行思远小编整理了美国留学建筑学技巧,供大家参考。感兴趣的同学一起来看看吧!关于美国留学建 ...[详细]